Prosedur KKN Bhaktimu Negeri
- Upload Proposal pada link yang sudah disediakan oleh DPPM UMM (https://bit.ly/Proposal-PMM)
- Setelah upload, tunggu untuk dihubungi pihak DPPM via WhatsApp
- Selanjutnya, ada undangan koordinasi dengan pihak DPPM secara daring
- Setelah itu, kalian akan mendapatkan Dosen Pembimbing Lapang (DPL) dan bisa langsung melakukan pembekalan tentang program yang sudah direncanakan
Link Template Proposal: https://bit.ly/ProposalPMMBN
Prosedur PMM Skema Mitra Dosen.
- Bagi Mahasiswa yang sudah mengikuti PMM Reguler/Bhaktiku Negeri tidak dapat mendaftar di PMM Skema Mitra Dosen
- Pengisian form pendaftaran bisa dilakukan oleh Koordinator/Perwakilan kelompok.
- Dimohon nomor WhatsApp yang dicantumkan adalah nomor yang aktif.
- Kelompok harus melakukan publikasi kegiatannya di media massa (cetak, elektronik, atau online) pada saat publikasi harus ada nama Dosen Pembimbing, PMM Mitra Dosen, dan Nama Kelompok/Ketua
- Proposal kelompok PMM Mitra Dosen berisikan kegiatan yang dilakukan dilokasi penelitian/pengabdian dosen mitra.
Link Template Proposal: https://bit.ly/proposalPMMBN
Peserta KKN dan PMM harus melakukan publikasi dimedia online, berikut ini beberapa contoh publikasi PMM Mitra Dosen:
- https://www.republika.co.id/berita/qk37ht399/umm-dampingi-pembuatan-sistem-laporan-keuangan-petani
- https://republika.co.id/berita/qgu0fk291/umm-beri-pelatihan-pemanfaatan-lms
- https://kumparan.com/pmm-junrejo/pelatihan-dan-pendampingan-rab-untuk-desa-junrejo-dari-mahasiswa-umm-1uS81Hav1Kw/full
- https://www.timesindonesia.co.id/read/news/362314/mahasiswa-pmm-mitra-dosen-umm-lakukan-pencegahan-stunting-di-tk-aba-37
Informasi dan Komunikasi bisa dilakukan melalui Instagram